Pelatihan web desa tanggal 19 november 2024 Pelatihan Web “ Mewujudkan Desa Dewi yang Maju, Mandiri, Sehat, Sejahtera dan Beriman ” Visi Desa Dewi

Artikel

RAPAT KOORDINASI FORUM KESEHATAN DESA

17 Januari 2025 12:27:38  Ririn Satyarini  20 Kali Dibaca  Berita Desa

Forum Kesehatan Desa (FKD) merupakan wadah partisipasi bagi masyarakat untuk merencanakan, menetapkan, koordinasi, dan penggerak kegiatan serta serta monitoring evaluasi pembangunan kesehatan di tingkat Desa. FKD Desa Dewi pada hari Kamis tanggal 16 Januari 2025 mengadakan kegiatan rapat koordinasi dengan jajaran pengurus dan pemerintah desa membahas tentang kondisi kesehatan masyarakat desa. Bidan desa Ibu Tri Wulansari menyampaikan bahwa adanya beberapa warga desa Dewi yang menderita penyakit demam berdarah secara administratif mereka terdata sebagai penduduk desa Dewi tetapi secara domisili warga tersebut bertempat tinggal di luar Desa Dewi. Karena data tersebut kemudian ditindaklanjuti dengan pelaksnaan kunjungan kerumah untuk melihat dan memantau adanya jentik nyamuk di wilayah sekitar rumah. hasilnya ditemukan tempat atau wadah yang ternyata ada jentik nyamuk. Bidan desa bersama dengan kader memberikan edukasi pentingnya menjaga kebersihan rumah utamanya membuang wadah atau tempat terbuka yg digunakan nyamuk untuk bertelur.

sejaland engan hal tersebut FKD akhirnya mengusulkan kepada pemerintah desa untuk mengadakan kegiatan kerja bakti serentak dengan melibatkan seluruh warga masyarakat Desa Dewi. teknis kegiatan ditindaklanjuti kepala desa menugaskan kepada Kadus untuk memerintahkan kerja bakti di lingkungan masing-masing.

FKD juga menghimbau untuk mensosialisasikan gerakan PHBS melalui forum pertemuan di masing-masing wilayah. hal ini untuk mencegah penyebaran penyakit pada warga desa.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Peta Desa

 Menu Kategori

 Statistik

 Arsip Artikel

19 November 2024 | 6 Kali
Pembangunan JUT Kulon Bugel
23 Januari 2025 | 219 Kali
MUSDESUS BLT DESA DEWI TAHUN ANGGARAN 2025
19 November 2024 | 12 Kali
Pelatihan Pengelolaan Website Desa Dewi
17 Januari 2025 | 20 Kali
RAPAT KOORDINASI FORUM KESEHATAN DESA
19 November 2024 | 9 Kali
Penguatan lembaga Posyandu Desa Dewi
19 November 2024 | 5 Kali
Rembug tani Desa Dewi
21 Januari 2025 | 26 Kali
RAPAT KOORDINASI PEMERINTAH DESA DEWI

 Agenda

Belum ada agenda

 Aparatur Desa

 Komentar

 Media Sosial

 Peta Wilayah Desa

 Peta Lokasi Kantor


Alamat : Desa Dewi Rt 001 Rw 001 Kecamatan Bayan Kabupaten Purworejo
Desa : Dewi
Kecamatan : Bayan
Kabupaten : Purworejo
Kodepos : 54152
Telepon :
Email : desadewi13@gmail.com

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:38
    Kemarin:32
    Total Pengunjung:2.245
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:10.99.229.11
    Browser:Mozilla 5.0